1. Contoh : (Angka genap) Kita gunakan angka 26 :
(26 : 2)0 = 130. Maksudnya 26 kita bagi 2 dulu = 13, kemudian 13 kita tambah kan angka 0 (nol) dibelakangnya = 130.
2. Contoh : (Angka Ganjil) Kita gunakaan angka 27 :
((27-1):2)0 = (26 : 2)0 = 130 + 5 = 135. Maksudnya kalo angka yang ganjil kita harus kurangi dengan angka 1, setelah dikurangi dibagi dengan angka 2, setelah dibagi 2 ditambah angka 0 dan harus ditambah dengan angka 5.
SIMPEL KAN?
0 komentar:
Posting Komentar
Pertanyaan, Komentar, Kritik dan Saran? Silahkan Berkomentar di kolom bawah ini!
No Spam, No Racist, No Porn.!!